Thursday, October 31, 2019
Skema Power Amplifier Class-D Half Bridge
Saturday, February 02, 2019
Skema Box Bass CBS 18"
box Model CBS ini memiliki suara glerr dan nonjok di dada , Box CBS yang di desain oleh agung mbantul ini sudah banyak yang memakai dan puas akan suara yang dihasilkan.
Harus diingat untuk box bass ini baiknya menggunakan multiplek yang bagus serta memiliki ketebalan minimal 18mm, serta memasang skat dan brace2 agar box kuat dan kokoh sehingga tidak terjadi getar pada box.
Box jenis ini bisa memilih dua opsi yaitu memilih menggunakan satu box atau dua box dengan cara menerapkanya pasang bongkar maupun dibikin permanen alias tidak di gandeng dengan speaker atasnya.
Skema box cbs 18" |
Meski memiliki banyak kelebihan, namun box jenis ini juga memiliki kekurangan yaitu Kelemahan cbs antara lain
- Memakan multiplek atau bahan
- Terlalu berat karena harus menggunakan dua box
- 3Memakan tempat karena kebanyakan box
Box Speaker CBS 12" Double + Twetter
Skema box CBS 12" Double + Twetter cocok untuk panggung maupun dirumah, karakter suara yang dihasilkan low,mid,high karena box jenis ini memang mampu mengeluarkan suara bass yang lumayan mantap apalagi jika didukung speaker dan PA yang mumpuni pasti sangat mantap dengan hanya menggunakan speaker berukuran 12" dimana speaker 12" biasa digunakan untuk vocal saja namun dengan box ini suara bass juga akan keluar.
Skema Box Speaker CBS 12" Double + Twetter |
Kumpulan Skema Box Monitor Panggung
Monday, February 12, 2018
LED Indikator Clipping, Signal dan Power Supply Pada Power Amplifier
- +HV di sambungkan pada arus positif (+) dari power supply amplfier
- OUTdi sambungkan pada output power amplifier (jalur positif speaker )
- Ground sambungkan pada kaki simbol ground seperti di skema yang di mana terletak di bawah led signal dan kaki emitor transitor bc550